maduraindepth.com – Empat Menteri Presiden Joko Widodo alias Jokowi memberikan kesaksian dalam sengketa hasil Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 di Ruang Sidang Mahkamah Konstitusi (MK), Jumat (5/4).
Keempat Menteri itu adalah Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani, Menteri Koordinator Bidang Kemanusiaan dan Kebudayaan Muhajir Effendy, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto dan Menteri Sosial Tri Rismaharini.
Dalam sidang itu, Hakim MK bertanya kepada para menteri terkait alasan Presiden Jokowi sering berkunjung ke Jawa Tengah.